Cafe Terrace Menghadirkan Minuman Suket Yang Sangat Nikmat

Daftar Isi

Cafe Terrace


Batu Jawatimur .indometro.id - Cafe Terrace Kopi Yang terletak di daerah Dusun prabatan, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu menghadirkan minuman yang sangat enak, yang di namakan Suket ( Susu Ketan Degan) perpaduan minuman itu sangat nikmat dan segar untuk di nikmati.

Tempat yang sangat indah nuansa di bawah pegunungan, yang di kelilingi banyak bunga - bunga tersebut, menciptakan varian rasa minuman dan Kopi Robusta Boja tersebut.

Tak hanya itu, Muhamad Mashuri itu mencoba inspirasi minuman yang masih belum ada di Kota Batu, yaitu Suket singkatan dari Susu Ketan dan di campur dengan kelapa muda terebut.



" Insipirasi minuman ini, awalnya saya mencoba dengan perpaduan 3 macam bahan itu, ternyata banyak yang menggandrungi minuman ini di karenakan sangat segar dan hangat untuk tubuh," jelasnya 

Karena dengan campuran ketan tersebut, membuat badan kita hangat, dengan datangnya musim hujan yang sudah turun, cocok minuman tersebut di sedu oleh custamer yang singgah di Coffe Terrace sini.

" Nantinya, saya akan ber inspirasi lagi untuk membuat minuman - minuman yang lain dari pada yang lain, dikarenankan biar tidak bosan pengunjung menikmati minuman yang ada di Cafe saya,"ungkapnya

Sebab, dengan experipen ini bertujuan menarik pengunjung yang mau nongkrong di caffe terrace ini, dengan banyak pilihan menu terutama Kopi Murni, minuman jaman now, maupun minuman lama seperti Coffe Beer seperti temulawak, tak hanya minuman saja makanan berat maupun snack juga kita sajikan.tegasnya 

(Hari)

Posting Komentar



banner image