Alumni Pondok Pesantren Sidogiri Angkatan 95/96 Kembali Adakan Reuni ditahun 2023

Daftar Isi


Bangkalan - indometro.id.

pertemuan kembali teman sekolah, atau teman se-pesantren, dan seperjuangan setelah berpisah cukup lama, kini kali ke dua adakan reuni tepatnya di Kolla KH.Asror Langgundih Kabupten Bangkalan Pulau Garam Madura, dekat dengan makam KH.Kholil Bngkalan, ahad 29/01/23.


kegitan ini berjalan dengan baik, diawali dengan pembukaan pembacaan ummul Quran, sholawat dan doa, 

reuni ini sengaja digelar setiap tahun dengan berpindah-pindah sesuai dengN hasil keputusan bersama, 


untuk diketahui penggagas pertama acara reuni alumni PP.Sidogiri angkatan 95/96 ini adalah Gus Abdullah Faqih, Lora Anshori, Mas Harun melalui group WhatsApp,


sebagai perwakilan pengurus alumni angkatan 95/96 Lora Anshori mengatakan, " bahwa reuni ini sengaja diadakan agar kita bisa terjalin silaturrahim antar alumni, baik yang jauh atau yang dekat" ujarnya.


"Reuni ini merupakan ajang pertemuan eksklusif setelah bertahun-tahun kami tak bertemu, agar bersinergi dengan berbagai perubahan antara masa lalu dengan kenyataan saat ini, serta bisa berbagi informasi dan experience/pengalaman dari masing alumni, bahkan bisa saling curhat, canda dan bisa menjad usaha bersama" imbuhnya


"sekarang ini lanjutnya sengaja kita taruk di bangkalan dan berdekatan dengan Asta/makam waliyullah KH.Kholil Bangkan, sehingga kita juga bisa ziarah" closing statementnya,


ditempat yang sama Gus Abdullah Faqih juga menyampaikan " Momen reuni ini bisa melatih kita untuk lebih memakai logika, sekaligus menjaga hati dan pikiran, membuka memori masa lalu bukan berarti kita harus mengulang kembali kejadian yang sama, tetapi cukup mengambil maknanya untuk pembelajaran hidup di masa sekarang dan yang akan datang" tuturnya singkat 

sementara K.HASAN IROQI (selaku tuan rumah) menyampaikan ungkapan terimakasih atas kehadiran para alumni, "saya atas nama tuan rumah yang ditempati acara reuni yang juga doa bersama mengharap Barokah dari Masyayikh Sidogiri, mengucapkan banyak terimaksih atas hadirnya sahabat-sahabat alumni se-angkatan saya, semoga jalin silturrahim ini akan terus berjalan, dan wajib kita teruskan, agar kita sesama alumni lebih erat persaudaraanya, lebih solid dalam perjuangan li i'lai kalimatillah (" لاعلاء كلمات الله).

"sekali lagi saya ucapkan syukron Jaziila kepada teman2 GT 95/96 atas kehadirannya, kami tadi sepakat mengangkat Mas Harun Al-Rosyid sebagai ketua Umum Alumni GT 95/96, dan saya mohon maaf apabila dalam pra,acara dan pasca acara jika terdapat kekurangan dan kesalahan dari kami selaku tuan rumah, tuturnya.


(H Hasan Iroqi) Alumni Kls IIIA MMU


(AR).



Posting Komentar



#
banner image