Ormas Pem,uda Pancasila PAC Bangil Mengadakan Kunjungan Ke Kantor Kelurahan Pogar
Daftar Isi
Lukas Adi Wijaya (ketua Ormas Pemuda Pancasila) dan Moh.Shodiq.SE (Lurah Pogar)
Bangil,Indometro.id - Di sela-sela kesibukan pengurus Ormas Pemuda Pancasila PAC.Bangil, masih menyempatkan diri mengadakan kunjungan ke kantor kelurahan Pogar guna :
1. Memperbarui Surat domisili kantor Ormas Pemuda Pancasila,yang bertempat di jl.Sungkono Rt.003 Rw.001 Pogar Kel.Pogar kec.bangil kab.Pasuruan.
2. menyampaikan keluhan warga kelurahan Pogar atas jalan desa yang perlu di perbaiki, yang menurut warga sudah di adukan 1 tahun yang lalu, yang di anggap belum ada respon dari pihak terkait. Jalan yang perlu di perbaiki adalah jl.Sungkono dan jl.Bendosulung, dimana kedua jalan tersebut terletak di wilayah kelurahan Pogar, khususnya jl.bendosulung karena, di situlah terletak kantor kelurahan Pogar.
Namun saat tiba di kantor kelurahan pogar tidak dapat menemui Moh.Shodiq, SE. selaku kepala kelurahan pogar, karena beliau sedang menghadiri rapat musrembang di kantor kecamatan Bangil kab.Pasuruan
Lurah pogar Shodiq menyampaikan, "jalan akan di perbaiki pada tahun 2024 nanti, karena anggaran untuk perbaikan jalan akan turun di tahun 2024".sesuai apa yang di sampaikan pada rapat musrembang yang baru saja usai.22/02/2023
Tidak puas dengan jawaban lurah Pogar Moh.Shodiq akhirnya, Lukas Adi Wijaya selaku ketua PP.PAC BANGIL berusaha menemui Camat Bangil Komari, SH.MM dan salah satu anggota DPRD yang kebetulan hadir pada acara rapat Musrembang tersebut.
Semoga apa yang di sampaikan oleh anggota ormas Pemuda Pancasila (PP) tersebut segera mendapat tanggapan yang serius dari pihak terkait.
Posting Komentar