Desa Widasari Realisaikan DD Tahap Satu TA 2024 Untuk Rabat Beton Jalan Desa

Daftar Isi

Indramayu,Indometro.id

Penerapan Dana Desa tahap satu tahun anggaran 2024, Pemerintah Desa widasari Kecamatan widasari Kabupaten Indramayu Jawa Barat saat ini sedang melaksanakan pembangunan  rabat beton di jalan blok dua


Kuwu H.Warnadi desa widasari ketika ditemui media indometro.id diruang kerjanya Selasa (21/5/2024) menurutnya perihal kegiatan sekaligus Monitoring pembangunan jalan rabat beton ini di fungsikan untuk umum, sebab jalan diblok dua menuju jalan raya sangatlah penting kini pengerjaan cor beton dalam proses perbaikan dengan redhimik cor beton,

Pengecoran jalan yang di laksanakan dengan menggunakan Anggaran Dana Desa tahap satu tahun anggaran 2024. ujarnya.


Menambahkan "Dengan adanya pembangunan jalan rabat beton Kuwu H.Warmadi berharap transportasi menjadi lancar sehingga mempermudah pergerakan keseharian masyarakat Desa widasari dan bisa menyerap pertumbuhan perekonomian masyarakat semakin meningkatkan mutu menuju Desa mandiri dan sejahtera serta bermartabat.

Lanjut.. Kuwu H.Warnadi  'Pelaksanaan kegiatan pembangunan jalan rabat beton ini bisa di lakukan yakni berkat pajak yang sudah dibayar dari masyarakat, kemudian kembali lagi kepada masyarakat, rabat beton yang kita kerjakan ini sangat bermanfaat sekali demi kelancaran para petani pedagang dan pejalan lainnya desa widasari lebih baik untuk menuju indramayu maju indramayu bermartabat..ujarnya


Tim Pelaksanaan kegiatan pekerjaan rabat beton jalan di laksanakan oleh tim TPK desa widasari beserta masyarakat serta BPD LPM melalui musyawarah desa MUSDES dan di monev oleh Forkopimcam widasari. Pungkasnya

Masyarakat desa widasari merasa antusias berterimakasih kepada pemerintah desa, pemerintah pusat dan pemerintah kabupaten indramayu, semoga jalan yang sudah diperbaiki bisa bermanfaat jalan jadi bagus enak dilewati alhamdulilah terimakasih kepada pemerintah semoga indramayu lebih maju dan hebat dan indramayu bermartabat amiin.. ucapnya

 (MT Jahol)

Posting Komentar



#
banner image