Jelang Pilkada, KPU Kabupaten Garut Gelar Seleksi Terbuka Pembentukan Anggota PPS se-Kabupaten Garut

Daftar Isi



GARUT, indometro.id - 

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Garut Laksanakan Seleksi Terbuka Pembentukan Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kabupaten Garut melalui Metode Computer Assisted Test (CAT) yang berlangsung di SMK Negeri 1 Garut, Jalan Raya Cimanuk, Kecamatan Tarogong  Kidul, Kabupaten Garut, Rabu (15/5/2024).


Pelaksanaan seleksi anggota PPS ini berlangsung selama 3 hari mulai dari tanggal 15 Mei 2024 - 18 Mei 2024. Jumlah peserta yang mendaftar melalui SIAKBA (Sistem Informasi Anggota KPU dan Badan Ad Hoc) adalah sebanyak 4.150, di mana jumlah peserta yang lolos penelitian administrasi adalah sebanyak 2.996 orang dan peserta yang tidak memenuhi syarat administrasi adalah sebanyak 227 orang(***)

Posting Komentar



#
banner image