Pimpinan Yayasan Dayah Diduga Pembiaran Kepala Sekolah Gelembungkan Data siswa
Aceh Tenggara Indometro. Id - Pimpinan yayasan Dayah Darul istiqomah kecamatan Bukit Tusam kab, Aceh Tenggara , diduga ada pembiaran kepada kepala sekolah Mengelembungkan data siswa/i sehingga menjadi sorotan dari berbagai kalangan masyarakat. (8/11/2024).
Sebut" ketua LSM pemantauan pendidikan dan kesehatan masyarakat aceh (PPKMA) M. Jenen. SE. Di kantornya jalan Abdussamad kuta cane ke media ini.
Katanya " Pimpinan yayasan Dayah Darul istiqomah di duga ada persekongkolan bersama kepala sekolah di tingkat SMAS dan SMPS Mengelembungkan data siswa sehingga setiap tahunnya kita temukan datanya ada ada saja penambahan siswa. Ungkap M. Jenen .
" Kami sudah melakukan konfirmasi kepada kepala sekolah di ruangnya (7/11/2024) kepala sekolah Ummu aiman membantah katanya " Data dapodik yang kalian keluarkan tidak akurat, katanya " Data penerima dana BOS tahun itu 40 siswa , apa lagi yang salah, begitulah Manajemennya, apalagi, dengan nada tinggi. Jelasnya
Yang anehnya menurut M. jenen kenapa di laporkan kepala sekolah data dapodik berbeda dengan realisasi data penerima dana BOS.
Di data dapodik tahun ajaran 2003/2004 di semester ganjil 24 siswa di semester Genap 25 siswa , kenapa di laporkan 40 siswa, berakti jelas ada kelebihan siswa 15 siswa.
Lain lagi ditingkat sekolah SMPS nya, setiap tahun di gelembungkan mulia tahun ajaran 2022/2023 Di data Dapodik semester Ganjil berjumlah 149 siswa, di semester Genap 143 siswa, di laporan realisasi sebagai penerima dana bos 176 siswa. Artinya ada kelebihan siswa 27 siswa Dan di lagi tahun ajaran 2023 /2024 di semester Ganjil 170 siswa di semester Genap 163 siswa, di laporan keuangan sebagai penerima dana bos 152 siswa, artinya ada kelebihan siswa 18 siswa. Paparannya.
Lanjut " Kami konfirmasi keberadaan pimpinan yayasan Dayah darul istiqomah ke salah satu guru, sebutnya " Kurang tau pak, ungkap singkat.
Karena pimpinan tidak berada di tempat kami bergegas cabut dari alokasi yayasan Dayah.
Di tempat yang berada ketua LSM KPK-RI berinisial SA Menanggapi hal yang terjadi di Yayasan Dayah darul istiqomah kecamatan Bukit Tusam kabupaten Aceh Tenggara, Dirinya merasa heran atas perilaku perbuatan sekolah-sekolah yang ada di yayasan, sangatlah berbeda dengan yayasan orang Katolik, Di Aceh Tenggara ada beberapa yayasan orang Katolik, tidak ada satupun yang kami temukan Mengelembungkan data siswa. Perbuatan yang di lakukan itu sangatlah mencoreng nama-nama yayasan Khusunya di kabupaten Aceh Tenggara. Tegasnya.
Kami sebagai LSM bergerak di bidang pendidikan dan kesehatan akan membuat laporan kepada pihak yang berwajib agar seluruh yayasan di audit secara menyeluruh khusus di kabupaten Aceh Tenggara. Tegas M. Jenen. Di kantornya. Tutupnya (tim).
Posting Komentar