Gaji ASN Dan Honorer Banyuasin Terancam Tertunda
Daftar Isi
ASN |
Dalam rapat di paripurna APBD, Rabu (19/9) kemarin belum ada keputusan tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan.
Ketua DPRD Kabupaten Banyuasin, Irian Setiawan mengatakan APBD perubahan merupakan pergeseran dari anggaran sebelum yang sampai bulan September ini harus sudah ada keputusannya. Apabila tidak ada keputusan dalam pengesahannya maka akan terkena sanksi.
Ketua DPRD Kabupaten Banyuasin, Irian Setiawan mengatakan APBD perubahan merupakan pergeseran dari anggaran sebelum yang sampai bulan September ini harus sudah ada keputusannya. Apabila tidak ada keputusan dalam pengesahannya maka akan terkena sanksi.
BACA JUGA:
"Apabila tidak ada keputusan ada sanksi. Jadi kita harus gunakan anggaran sebelumnya dan di dalam APBD tersebut ada juga pembayaran gaji Honorer dan PNS, " ucapnya
Bupati Banyuasin H Askolani mengatakan semuanya tengah dibahas pihak DPRD Banyuasin.
"Usai pelantikan kita telah berkoordinasi dengan Sekwan dan Dewan, jadi kita optimistis ada putusan. Termasuk gaji honorer dan PNS di dalamnya semuanya ada dalam APBD," tandasnya.(rm)
Posting Komentar